Tutorial Stacking Citra

TUTORIAL STACKING CITRA

Stacking merupakan tahap awal dalam melakukan pengolahan citra, yaitu menggabungkan beberapa band yang terpisah menjadi 1 kesatuan utuh.

6

Berikut Langkah-langkahnya:

  1. Silahkan download citra yang dibutuhkan

Link download: www.earthexplorer.usgs.gov

  1. Berikut adalah contoh citra yang sudah didownload7
  2. Jalankan aplikasi Envi8
  3.  Basic tools -> Layer stacking9
  4. Kemudian akan muncul “Layer Stacking Parameter” -> Pilih Import File10
  5. Add New File -> Arahkan pada folder citra yang sudah didownload sebelumnya -> pilih Band yang ingin di stacking -> Open
    1112
  6. Select all -> Ok! Kemudian lakukan Reorder Files sesuai urutan Band (Band1 – Band11 misalnya) dengan cara drag file. Kombinasi Band bisa dilihat di Metadata.1314
  7. Atur Letak dan Nama Output, sistem proyeksi yang digunakan dan metode stacking “Nearest neighbor”15
  8. Kemudian OK.. Maka proses stacking akan berjalan dengan otomatis -> Tunggu sampai prosesnya selesai16
  9. Hasil:17
  10. Citra berhasil di-Stacking
  11. Hasil load RGB dengan komposisi band: 4,3,219
  12. Hasil bisa di export kedalam format .tif -> File -> Save File As -> TIFF/GeoTIFF

Leave a Reply

Your email address will not be published.